Pemerintahan, Unggulan, Yogyakarta

Becak Motor, Moda Transportasi Tradisional yang Terpinggirkan di Yogya

Pertemuan PBMY dengan wakil dewan, di depan Gedung DPRD DIY, Selasa (26/11/2019). (dok. kabarkota.com) YOGYAKARTA (kabarkota.com) – Becak menjadi bagian dari moda transportasi tradisional yang masih banyak ditemukan di kota Yogyakarta, khususnya di kawasan Malioboro hingga sekarang. Seiring perkembangan zaman, dan para pengayuh becak yang mulai menua, sebagian dari mereka pun kemudian memodifikasi becak-becak kayuh […]

Bisnis, Peristiwa, Unggulan, Yogyakarta

Pengemudi Becak Motor DIY sangat Ingin Bertemu Sultan

Pengemudi Betor di kawasan Malioboro Yogyakarta (sutriyati/kabarkota.com) YOGYAKARTA (kabarkota.com) – Menjadi pengemudi becak masih menjadi pilihan terbaik bagi Bambang Sugiyatno. Terlebih di usianya yang sudah tak muda lagi. Tidak banyak pilihan pekerjaan yang bisa ia jalani. Sementara, ia juga punya tanggung jawab besar untuk menafkahi tidak hanya dirinya sendiri, namun juga keluarganya. Sebagai pengayuh alat […]

Bisnis, Unggulan, Yogyakarta

Betor masih dirazia, ini desakan dewan ke Pemda DIY

Ilustrasi: Ketua DPRD DIY, Yoeke Indra Agung Laksana menaiki prototipe betor karya paguyuban pengemudi betor DIY, di halaman kantor DPRD DIY, 5 Agustus 2016 lalu. (sutriyati/kabarkota.com) YOGYAKARTA (kabarkota.com) – Meski para pengemudi becak motor (betor) di Yogyakarta berkali-kali melakukan berbagai upaya agar mendapatkan ijin beroperasi secara legal, namun pemerintah terkesan masih enggan merespon tuntutan tersebut, […]

Bisnis, Unggulan, Yogyakarta

Susahnya jadi pengemudi betor di Yogya

Prototipe betor yang diparkir di halaman kantor DPRD DIY, Jumat (5/8/2016). (sutriyati/kabarkota.com) YOGYAKARTA (kabarkota.com) – Usia yang mulai menua, memaksa Heri, tukang becak asal Sleman, memodifikasi becak kayuhnya menjadi becak motor (betor) sejak tiga tahun terakhir. Pria yang mengaku sudah bekerja sebagai tukang becak sejak tahun 1985 ini merasa cukup terbantu dengan betornya sekarang karena […]